Rabu, 12 Juni 2013

Mengatasi Judul Widget / Gadget Yang Tidak Boleh Kosong

Dahulu blogger mengijinkan widget dengan tanpa judul (title) namun sekarang kebebasan itu dikekang oleh blogger, jadi setiap widget/gadget harus ada title atau judulnya. Namun sering kali kita tidak menginginkan gadget/widget tanpa judul, dan jika dipaksa akan muncul pesan perintah error "Required field must not be blank" atau intinya judulnya harus ada dan tidak bisa dilanjutkan bila tanpa judul.

Bagaimana mengatasinya?

Caranya cukup mudah kita tinggal mengisi title atau judul gadget dengan code

<!--->

lihat contoh dibawah ini

Dan hanya cukup code diatas tidak perlu tambahan apa-apa lagi.

Author : Unknown // 22.10
Kategori:

0 komentar:

Posting Komentar

tinggalkan komentar anda demi kemajuan blog saya