Selasa, 23 Juli 2013

Cara Dapat Uang Dari Blog

Malem sobat ciko apa kabarnya nih? pada postingan kali ini ciko mau share tentang  program bisnis di internet penghasil dollar recehan, ya meskipun recehan kalo di lakukan secara rutin mudah-mudahan hasilnya bisa memuaskan. Mungkin bagi sobat ciko yang sudah senior dan banyak koleksi penghasil recehannya program ini bisa di bilang kelas teri karena jika anda tidak aktif, maka kesempatan untuk payout akan semakin lama.

Kemarin saya sudah daftar di linkfromblog
Apa itu linkfromblog ?Merupakan sebuah program yang membayar kita sebagai blogger atau publisher atas jasa membuat review sebuah produk, singkat kata linkfromblog adalah sebuah PTR baru. PTR adalah program bisnis online dimana pemilik situs (blogger) dapat memperoleh penghasilan dari membuat posting review tentang produk (barang/jasa) tertentu. Pemilik produk tersebut biasa disebut dengan Advertiser.

Mengapa judul diatas di sebut Generasi PTR Baru ? karena Link From Blog memiliki persyaratan yang sangat mudah. Anda bisa mendaftarkan blog ber-bahasa Indonesia, bahkan gosipnya blog PR 0 pun bisa didaftarkan ke PTR ini. Bagi anda yang senang berburu dollar dari internet tak ada salahnya untuk mencoba daftar dan menantikan datangnya sang dollar idaman hati. Anda tetarik silahkan kunjungi websitenya DISINI

Author : Unknown // 01.35
Kategori:

0 komentar:

Posting Komentar

tinggalkan komentar anda demi kemajuan blog saya